Kamis, 30 September 2010

Anak Raja berkatalah sebagai anak Raja

Dari mulut yang satu keluar brkat & kutuk. Hal ini, saudara-saudaraku, tidak boleh demikian terjadi (Yak 3:10)

Ada org memuji Tuhan, menyampaikn kata-kata yg baik, kata-kata berkat, tapi tidak lama kemudian memaki-maki, mengucapkan kata-kata kotor. Lalu setelah keadaan membaik dia kembali mengucap syukur, menyampaikan kata-kata yang bermanfaat. Begitu keadaannya terus. Padahal seharusnya tidak boleh demikian

Anak-anak Raja biasanya dilatih untuk memakai bahasa istana, bahasa kerajaaan apalagi
Kita sbg anak2 RAJA DI ATAS SEGALA RAJA seharusnya kita memakai bahasa yang benar & terhormat, Mat pagi, JBU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar