Jumat, 28 Januari 2011

Smua ada jalan keluarnya

Pencobaan datang kalahkanlah dengan iman sebab pencobaan tidak melebihi kekuatan kita

Kegagalan datang kalahkanlah dengan harapan bahwa masih ada kesempatan berhasil

Sakit hati datang kalahkanlah dengan pengampunan supaya kita slalu damai sejahtera

Kebencian datang kalahkanlah dengan kasih sebab kasih menutupi segala sesuatu

Smuanya ada jalan keluarnya, bahkan Tuhan bisa buat jalan saat tiada jalan, mat berjuang & semoga menang, JBU

Orang besar sejati

Seseorang yang ingin jadi orang besar, tetapi utk mewujudkannya dengan cara yang tidak benar, sesungguhnya ia bukanlah orang besar sejati

Sebaliknya ada orang yang tidak ingin jadi orang besar, tetapi melalukan sesuatu dengan cara yang benar, sesungguhnya ia adalah orang besar sejati,

Mat akhir pekan sobat, moga akhir pekannya menyena...ngkan, JBU

Rabu, 26 Januari 2011

Jagalah hubungan dengan Tuhan

Putus cinta soal biasa, berarti belum jodoh

Putus hubungan kerja, ga masalah, bisa dicari lagi

Putus rem jangan gegabah, turunkan gas, netralkan persenelling & matikan mesin

Putus hubungan dengan Tuhan Yesus, jangan sampai terjadi soalnya bisa bahaya dan berakibat fatal, kalaupun mungkin terjadi, sebaiknya disambung lagi sesegera mungkin supaya ada damai sejahtera dan kelak mendapat surga, JBU

Selamt memberi

Adalah lebih berbahagia memberi daripada menerima (Kisah Rasul 20:35b)

Berikan senyum tulusmu utk semua orang
Berikan cinta sejatimu utk pasangan hidupmu
Berikan perhatian terbaikmu utk org2 yg kamu kasihi
...Berikan pertolongan tanpa pamrihmu kpd mrk yg membutuhkan
Berikan hidupmu, segala yg kau miliki hanya kepada Tuhan

Selamat memberi, JBU

Senin, 24 Januari 2011

menghargai hidup

Hargailah kehidupan maka kehidupanpun akan memberikan hal2 yang berharga bagi kita, mat beraktivitas dan mat pagi smua, JBU

Minggu, 23 Januari 2011

Muliakan dan masyhurkan nama-Nya

Muliakanlah TUHAN brsama2 dgn aku, marilah kita bersama-sama memasyhurkan nama-Nya (Mzm 34:4)

Muliakanlah Tuhan dan masyhurkanlah nama-Nya melalui pujian, penyembah & pengagungan kpd-Nya sblm mnjalani hari2 kehidupan

Sgt indah mmuliakan Tuhan & memasyhurkan nama-Nya scara pribadi & alangkah mengesankan bila dilakukan scara brsama2 dgn pasangan hidup, dgn keluarga, dgn org2 yg kita kasihi & dgn org2 yg seiman, JBU

Sabtu, 22 Januari 2011

Keuntungan org yang takut akan Tuhan

Dan Rahmat-Nya turun temurun atas orang yang takut akan DIA (Luk 1:50)

Takut akan Tuhan bukanlah hal mudah, tidak jadi dalam sehari. Butuh banyak pengorbanan, Butuh penyerahan total kepada-Nya & penyertaan-Nya.

Andaipun org yang takut akan Tuhan tidak mewariskan hrata benda kepada keturunannya , jangan kecil hati, sebab dia dapat mewariskan Rahmat Tuhan pada keturunannya & itu sudah lebih dari cukup, sebab tanpa rahmat-Nya kita tidak bisa melakukan apapun, Mat hari minggu, JBU

Jumat, 21 Januari 2011

Inside to outside

Segalah sesuatu yg kelihatan dlm keadaan baik dr luar belum tentu mencerminkan keadaan di dalamnya, tetapi segala sesuatu yg sudah baik dari dalam akan memancarkan dan tercermin ke luar

kecantikan atau kegagahan fisik utk beberapa hal memang diperlukan, tetapi kecantikan atau kegagahan dari dalam jauh lebih penting dan diperlukan utk ...banyak hal dan mungkin utk semua hal, mat weekend, JBU

Rabu, 19 Januari 2011

Menu Santapan Rohani

Menu Santapan Rohani:

Sepiring cinta kasih
Secangkir air kehidupan
Semangkuk sup kebenaran
...Selepek(sepiring kecil) buah roh
Segelas susu kemurnian
Secawan anggur perjamuan
Secukupnya garam penawar hambar
Sebanyak2nya doa dan ucapan syukur

Mat menikmatinya, dijamin steril, bergizi dan tidak kolesterol secara rohani, JBU

Selasa, 18 Januari 2011

Kelak kita tahu maksud-Nya

Jawab Yesus kepadanya:"Apa yang Ku perbuat, engkau tidak tahu sekarang, tetapi engkau akan mengertinya kelak (Yoh 13:7)

Sekarang kita belum dapat memahami apa maksud & tujuan Tuhan dalam kehidupan kita. Namun tidak berarti kita mengabaikan atau tidak menaruh kepercayaan kepada-Nya.

Jalani saja, ikuti saja petunjuk-Nya, kelak kita akan memahaminya & tercengang bahwa maksudnya adalah untuk kebaikan dan kebahagiaan kita, JBU

Senin, 17 Januari 2011

Hidup Kita

Hidup kita:

Layak utk dihargai krn memberikan beragam hal yg indah
Layak utk disyukuri krn merupakan anugrah
Layak utk diperjuangkan krn menyediakan brjuta kemenangan
...Layak utk dijalani krn masih ada tugas yg blm terselesaikan
Layak utk dipertahankan krn masih banyak yg mengasihi & yg kita kasih
Layak utk diselamatkan krn Yesus sdh mengorbankan segalanya

Percayalah bahwa hidup kita pasti jd lebih baik & benar, JBU

Minggu, 16 Januari 2011

Maju terus, pantang mundur

Dalam sgl hal kami ditindas, namun tidak terjepit; kami habis akal, namun tidak putus asa; kami dianiaya, namun tidak ditinggalkan sendirian, kami dihempaskan, namun tidak binasa (2 Korint 4:8-9)

Di dalam Yesus slalu ada jalan keluar utk sgl persoalan yg kita hadapi, Dia slalu memiliki banyak cara utk membuat kita terlepas dari sgl mas...alah, JBU

Jumat, 14 Januari 2011

Ini doa kami

Setiap pemberian yg baik dan setiap anugrah yg sempurna, datangnya dari atas, diturunkan dari Bapa segala terang; pada-Nya tidak ada perubahan atau bayangan karena pertukaran (Yakobus 1:17)

Ya Tuhan moga kami senantiasa mendapatkan pemberian yg baik dan anugrah yg sempurna dari-Mu, dalam Nama Tuhan Yesus Kristus, Amin,

Kamis, 13 Januari 2011

Tuhan lakukan yg terbaik bagi kita

Mustahil bagi kita, mungkin bagi DIA
Buntu bg kita, ada jln keluar didlm DIA
Slit bg kita, mudah bg DIA
Tantangan kita dpt dibuat-Nya jd peluang
Kegagalan kita dpt dibuat-Nya jd kesuksesan
...Musibah yg kita alami dpt dipakai-Nya utk menyatakan mujizat-Nya

Semua itu dilakukan-Nya tanpa pamrih kpd kita yg mengasihi DIA & terpanggil utk rencana-Nya, JBU

Rabu, 12 Januari 2011

Mujizat masih terjadi

Disitu ada seorg yg sdh 38 thn lamanya sakit. Ketika Yesus mlihat org itu brbaring disitu & krn IA tahu, bhw ia sdh lama dlm keadaan itu, brkatalah IA kdpnya: "Maukah engkau sembuh?" (Yoh 5:5-6)

Mungkin org yg kita kasihi, yg kita kenal atau kita sendiri sdh lama mengalami suatu penyakit tertentu & blm sembuh, jgn putus asa. jgn berhen...ti utk prcaya, jika Tuhan brkehendak, pasti sembuh

Mujizat masih trjadi, JBU

Selasa, 11 Januari 2011

Kebenaran ya dan amin, terimalah

Tetapi krn Aku mengatakan kebenaran kpdmu, kamu tdk prcaya kpd-Ku (Yoh 8:45)

Dari dulu - skarang kebanyakan org lebih mudah percaya kabar burung, isu atau hoax drpd suatu kebenaran. Bahkan utk sbagian mrk yg jatuh cintapun masih lbh senang dgn rayuan gombal drpd bicara apa adanya.

Moga tdk demikian dgn kita sekalian, mmg sulit menerima... kbenaran ttp lebih sulit menanggung akibat tdk menerimanya, JBU

Senin, 10 Januari 2011

Hari esok punya kesusahan sendiri

Sbb itu jgnlah kamu kuatir akan hari esok, krn hari esok mmpunyai kesusahannya sndiri. ksusahan sehari cukuplah utk sehari (Mat 6:34)

Jgnlah ksusahan kemarin, masih kita bawa sampai hari ini,
Jgnlah ksusahan hari ini, masih kita bawa sampai esok. dst

Sbab itu hanya akan merugikan diri sendiri dan membuang2 waktu kita saja, Hidup sudah susah, sebaiknya jgn lagi menambah kesusahan hidup, Tetap antusias, JBU

Minggu, 09 Januari 2011

Menyelesaikan masalah

Menjadi pelaku firman Tuhan dan hidup dalam kebenaran tidak menjamin orang tersebut hidup tanpa masalah, tetapi membuat org itu dapat menyelesaikan sgl masalah hidup.

Seseorang tidak bisa melarang masalah datang, tetapi seseorang dapat melarang supaya masalah itu tidak menguasainya, mat pagi dan selamat menyelesaikan masalah, JBU

Sabtu, 08 Januari 2011

Hanya doa yg bisa dipanjatkan, ketika smuanya tidak mampu

Aku berdoa supaya Ia, menurut kekayaan kemuliaan-Nya, menguatkan dan meneguhkan kamu oleh Roh-Nya di dalam batinmu (Efesus 3:16)

Bila jarak menjadi penghalang
Andai kesempatan belum datang
Jika Tuhan belum menghendaki
...
Maka hanya doa yg bisa dipanjatkan, supaya dimanapun kita berada Tuhan menyertai kita dlm sgl hal, mat beribadah, JBU

Jumat, 07 Januari 2011

Penderitaan krn kehendak Allah

Karena itu baiklah juga mereka yg harus menderita karena kehendak Allah, menyerahkan jiwanya, dgn slalu berbuat baik kepada Pencipta yg setia (I Pet 4:19)

Tidak selalu penderitaan akibat dari dosa atau kesalahan yg diperbuat seseorang, kadang2 penderitaan terjadi krn kehendak Allah utk mendewasakan iman dan kerohanian seseorang, spy sll bergantung sepenuh kepada Tuhan, sbb Dia tahu yg terbaik utk kita, JBU

Kamis, 06 Januari 2011

Kasih karunia-Nya lebih dari cukup

Tetapi jawab Tuhan kepadaku: "Cukuplah kasih karunia-Ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-Ku menjadi sempurna." Sebab itu terlebih suka aku brmegah atas kelemahanku, spy kuasa Kristus turun menaungi aku (2 Korint 12: 9)

Kasih karunia dari Yesus sudah lebih dari cukup bagi kita untuk kita menerima kuasa-Nya dalam menghadapi ...segala kelemahan dan tantanga kehidupan, Mat beraktivitas sobat, JBU

Rabu, 05 Januari 2011

Di mata Tuhan, kita sama

Namun demikian, dalam Tuhan tidak ada perempuan tanpa laki-laki, tidak ada laki-laki tanpa perempuan (I Korint 11:11)

Dunia membeda2kan kedudukan laki2 & perempuan tp Tuhan tidak membeda2kannya, di mata Tuhan kedudukan dan status manusia sama, sebab mereka sama2 pewaris kasih karunia Tuhan, dan sama2 memiliki peluang yg sama utk mewari...si kerajaan surga, marilah saling menghargai satu dgn lainnya, JBU

Selasa, 04 Januari 2011

Nama Tuhan

Nama Tuhan adalah menara yg kuat, ke sanalah org benar berlari dan ia akan selamat (Ams 18:10)

Semua nama yg dimiliki manusia bagus dan indah
Semua nama memiliki pengertian yg baik
Tetapi hanya satu nama yg dapat menyematkan manusia selalu dan slamanya yaitu nama YESUS, srukan nama-Nya, tinggikan nama-Nya dan critakan nama-Nya, Mat pagi ...sobat, JBU